Humor

Mencari Tuhan

GUSYAHYA.ID – CIPENG: “Sudah sekian lama aku mencari Tuhan, nggak ketemu-ketemu juga”.

KARTOLO: “Karena kamu nggak tahu di mana kamu harus mencarinya!”

CIPENG: “Siapa bilang? Aku tahu pasti Tuhan di mana. Tapi setiap kali kucari di situ, Dia nggak ada!”

KARTOLO: “Memangnya menurutmu Tuhan di mana coba?”

CIPENG: “Di kamar mandi!”

KARTOLO: “Jangan ngawur kamu!”

CIPENG: “Ngawur gimana? Jelas-jelas Dia di kamar mandi! Lha wong pernah pas bangun tidur, kulihat bapakku nggedor-nggedor pintu kamar mandi sambil manggil-manggil: ‘Yaa Tuhaaann! Mau sampai kapan Kamu ngendon di situ?!'”

Mungkin anda juga suka

Related Articles

One Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Check Also
Close
Back to top button